Kamis, 20 Maret 2014

Bumi

Apa saja penyusun Bumi?



Bumi terdiri dari 3 bagian yaitu core, manthle dan lithospher.
core itu sendiri adalah pusat bumi karena tidak dapat merambatkan gelompang tranfersal maka sebagian dari permukaannya dianggap cair. core ada 2 yaitu metalic liquid outer core dengan radius 2300 km dan solid inner core dengan radius 1200 km.
diatas core terdapat manthle dengan radius 2800 km tersusun dari batu-batuan ultrabasic olivine.
 diatas manthle terdapat lithosper dengan radius 80 km, lithosper itu sendiri adalah permukaan bumi yang mempunyai komposisi yang berbeda antara daratan dan lautan. pada permukaan lautan bumi tersusun oleh basaltic dengan radius 5 km, sedangkan pada daratan tersusun oleh basaltic dan granit dengan radius 30-60 km.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar